TOPIK
Berita Jawa Tengah
-
Sampai saat ini ada puluhan pekerja di empat perusahaan yang menyampaikan surat pengaduan terkait pesangon di Karanganyar.
-
bencana angin ribut di Temanggung juga menumbangkan pohon berukuran besar di Jalan Kranggan hingga menimpa 6 bangunan tempat usaha hingga rusak parah.
-
Kenangan dan pengalaman itu dinilai bisa menjadi bekal untuk Arief Rohman sebagai Bupati terpilih dalam memimpin Blora ke depannya.
-
masa jabatan Plh Bupati Kendal yang diamanahkan kepada Sekda Moh Toha akan dimaksimalkan untuk menuntaskan program-program yang kini masih berjalan.
-
Penunjukan Komang Gede Irawadi jadi Plh Bupati Blora akan berlangsung pada Rabu (17/2/2021), menyusul berakhirnya jabatan Bupati Blora, Djoko Nugroho.
-
terkait landasan pacu di Bandara Ngloram, yang hanya sepanjang 1.600 meter, pesawat yang bisa mendarat atau lepas landas maksimal jenis ATR-72.
-
BPBD Kabupaten Temanggung menyebutkan telah memasang puluhan EWS secara bertahap sejak 2016. Namun sebagian sudah mengalami kerusakan.
-
Dalam amar putusan, berdasarkan rapat permusyawaratan sembilan hakim konstitusi pada Rabu 10 Februari 2021, eksepsi termohon beralasan secara hukum.
-
Masrofi menuturkan, dalam rapat tersebut juga dijelaskan bahwa pelantikan dilakukan secara dalam jaringan (daring) atau online.
-
Pasangan Abdul Hafidz dan Hanies Cholil Barro' akan ditetapkan sebagai pemenang dan selanjutnya dilantik menjadi Bupati dan Wakil Bupati Rembang.
-
Revitalisasi dilakukan seiring Kota Parakan ditetapkan sebagai Kota Pusaka oleh Pemerintah Pusat melalui Kementerian PUPR pada 2015.
-
Pengajuan 3.000 PPPK itu merupakan tindaklanjut atas dilantiknya 225 PPPK sebagai tenaga penyuluh pertanian, kesehatan, dan pendidikan di Temanggung.
-
Kabid Bina Marga DPURP Kabupaten Karanganyar, Margono mengungkapkan, di Karanganyar memiliki ruas jalan dengan total 1.046,51 kilometer.
-
Kabupaten dan kota di Jawa Tengah seyogyanya bisa memastikan penerima manfaat bantuan sesuai kebutuhan dan kondisi masyarakat.
-
Kepala Dispertan PP Kabupaten Karanganyar, Siti Maesaroh menyampaikan, telah mendaftarkan singkong jarak towo dan kopi Lawu pada 2019.
-
Perayaan pada tahun sebelumnya juga digelar pada malam hari dan disertai gunungan arum manis dan brondong yang identik dengan UMKM warga Kerten.
-
Sepinya penumpang membuat para pengemudi angkot di Kabupaten Pemalang mengeluh, karena berpengaruh pada pendapatan mereka.
-
Warga Desa Clekatakan, Pulosari, Pemalang, yang berada di lereng Gunung Slamet, sama sekali tak pernah melihat keberadaan burung poksay kuda.
-
Jalur tersebut merupakan jalan sekunder penghubung Kabupaten Tegal, tepatnya wilayah Guci dan sekitarnya menuju ke Sirampog dan Bumiayu Brebes.
-
Selain camping ground, di Bukit Paralayang Karanganyar, pengunjung juga dapat menikmati panorama alam perbukitan, sewa jeep, menaiki paralayang.
-
Selain 10 proyek senilai Rp 220 miliar, Pemkab Pemalang juga melakukan 15 pekerjaan konstruksi pada 2020 yang ditotal bisa capai Rp 21,6 miliar.
-
Sempat terseok-seok akibat pandemi Covid-19 pada 2020, kini memasuki 2021 sektor pajak kendaraan bermotor di Jawa Tengah, diharapkan bisa bangkit.
-
Air hujan masuk ke dasar kawah dalam intensitas besar yang kemudian bersentuhan langsung dengan magma gunung, dan terjadi fenomena gempa.
-
Revitalisasi yang mencukup rumput standar FIFA serta sarana pendukung Rp 7 miliar, dan pembangunan tribun penonton Rp 1,3 miliar.
-
DPUTR akan berusaha mengusulkan pendanaan pembangunan jembatan penghubung Desa Suru dan Desa Wanarata itu ke Pemkab Pemalang.
-
Pos Pengamatan Gunung Berapi Sindoro-Sumbing mengimbau pendaki atau wisatawan Gunung Sindoro agar tidak mendekati bibir kawah radius 200 meter.
-
Jika seorang ASN ada empat anggota keluarga dan mematuhi surat edaran, akan ada ratusan ribu orang yang tidak keluar rumah selama libur Imlek.
-
Kepala DPUPR Kabupaten Temanggung, Hendra Sumaryana menambahkan, selesainya 4 proyek revitalisasi ini akan diserahkan kepada tiap pemerintah desa.
-
Dalam program pengembangannya di Blora, tahap awal hasil penggemukan sapi bisa dipasarkan langsung ke PD Dharma Jaya Jakarta.
-
Menurut Agus Setiyanto, Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi dan SDM, KPU Pemalang, rencana pelantikan digelar 17 Februari 2021.
© 2021 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved