TOPIK
Wabah Virus Corona
-
Dua pasien positif corona meninggal di Kabupaten Magetan Jawa Timur. Dari hasil tracing keduanya memiliki riwayat menghadiri seminar di Kota Bogor.
-
Selama 24 jam terakhir Indonesia mengalami penambahan 130 kasus positif corona. Dengan penambahan itu, secara kumulatif mencapai 1285 kasus.
-
Pemerintah Perancis mengumpulkan denda sebesar Rp 504 miliar dari penindakan pelanggaran lockdown yang mereka terapkan.
-
Angka kematian akibat corona melambung tinggi dibandingkan tingkat kesembuhan covid-19 di Indonesia.
-
Pertama kali di Indonesia seluruh pasien yang terinfeksi corona dalam sebuah kota dinyatakan sembuh.
-
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menetapkan status tanggap darurat bencana non-alam, virus corona atau corona virus desease (Covid-19).
-
Kedatangan para pemudik dini di Stasiun Tawang Semarang mulai diawai petugas kepolisian dari Polrestabes Semarang.
-
Bupati Cilacap Tatto Suwarto Pamuji mengumumkan satu PDP yang meninggal di rumah sakit Purwokerto pada 24 Maret lalu, dinyatakan positif virus corona.
-
Selain menerbitkan penangguhan kredit, pemerintah bakal mempercepat realisasi pemberian insentif Rp 1 juta bagi pengangguran akibat corona.
-
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melaporkan dua pasien positif corona yang kini telah sembuh.
-
Jumlah pasien positif corona di Indonesia sudah tembus di angka seribu orang, sudah saatnyakah untuk menerapkan kebijakan Lock Down.
-
Setelah menunggu hasil tes, akhirnya diketahui bahwa Pasien Dalam Pengawasan (PDP) yang meninggal pada Selasa (24/3/2020) dinyatakan positif Corona.
-
Setelah medapati tiga rumah sakit penuh, seorang lansia berpredikat suspect corona di Jakarta meninggal dunia di ambulans.
-
Laporan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Cilacap terus mencatat kenaikan penyebaran infeksi virus corona.
-
Para perawat di Indonesia berharap ketersediaan APD untuk menghadapi virus corona bisa dijamin oleh pemerintah.
-
Video seroang driver ojek online tergeletak di tepi jalan di atas motornya beredar di media sosoial. Dia tergeletak di saat pandemi corona.
-
Jumlah PDP Corona di Ciamis meningkat hingga empat kali lipat setelah banyak pemudik dari Jabodetabek datang ke tempat tersebut.
-
Seorang ilmuan peraih nobel menyebut pandemi corona akan segera berakhir. Pemenang Nobel dan ahli biofisika Stanford, Michael Levitt.
-
Seorang kades di salah satu desa di Wonosobo viral di media sosial setelah mengaku akan menyumbangkan gajinya untuk penanganan virus corona
-
Beragam penelitian telah dilakukan oleh para ilmuwan di dunia untuk menggali semua informasi tentang virus corona.
-
Sopir bus antar kota antar propinsi (AKAP) rute Wonogiri-Jakarta- Bogor yang positif corona dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD).
-
Update persebaran virus corona di Kota Semarang di sampaikan Walikota Hendrar Prihadi, Kamis (26/3/2020)
-
Kementerian Kesehatan menunjuk Balai Besar Litbang Vektor dan Reservoir Penyakit (B2P2VRP) Salatiga yang bisa melakukan pemeriksaan corona atau Covid
-
Beberapa profesi yang dianggap sangat terdampak oleh wabah virus corona akan mendapat insentif dari pemerintah dalam bentuk bantuan langsung tunai
-
Pada Selasa (24/3/2020), Pemimpin Republik Chechnya, Ramzan Kadyrov, membuat pernyataan pada pertemuan Pemerintah Chechnya tentang virus corona.
-
Setelah memberi keringanan kredit untuk beberapa profesi, pemerintah kini juga melarang penarikan kendaraan bermotor oleh perusahaan leasing
-
Minat mahasiswa untuk menjadi relawan penanganan corona ternyata cukup tinggi.15.000 mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia siap.
-
Beberapa kasus penularan corona di Jawa Tengah memiliki riwayat perjalanan dari Jabodetabek.
-
Seorang petugas medis juga manusia biasa, dengan risiko tertular corona paling tinggi, mereka juga takut akan terinfeksi.
-
Beredar kabar di medsos mengenai data PDP tiap kecamatan di Kota Semarang. Dalam data itu juga memuat kecamatan yang dinyatakan sebagai zona merah.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved