TAG
vaksinasi covid di Semarang
-
Isu jual beli vaksin Covid-19 muncul di Kota Semarang. Kasus ini mencuat setelah seorang warganet mengadukan tawaran jual beli vaksin ke wali kota.
Jumat, 22 Oktober 2021
-
Petugas yang dipimpin langsung Kapolres Semarang AKBP Yovan Fatika menyisir pemilik warung dan nelayan yang tengah mencari ikan di Rawa Pening.
Kamis, 21 Oktober 2021
-
Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menargetkan, vaksinasi dosis kedua (V2) tuntas akhir tahun 2021.
Jumat, 15 Oktober 2021
-
Kepala Dinkes Kota Semarang, Moh Abdul Hakam menyampaikan, capaian vaksinasi dosis pertama di Kota Lumpia sudah melebihi target, yakni 100,53 persen.
Minggu, 3 Oktober 2021
-
Desa Banyukuning, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang, punya cara tersendiri untuk menarik minat masyarakat mengikuti vaksinasin.
Jumat, 1 Oktober 2021
-
Dinas Kesehatan Kota Semarang membuka layanan vaksinasi Covid-19 dosis kedua di Sentra Vaksinasi Balai Kota Semarang.
Selasa, 24 Agustus 2021
-
Pemerintah Kabupaten Semarang menargetkan, program vaksinasi Covid-19 dapat selesai mencapai kelompok sasaran, Desember 2021 mendatang.
Sabtu, 7 Agustus 2021
-
Vaksinasi Covid-19 bagi warga Kota Semarang terus digencarkan, tak terkecuali bagi difabel.
Selasa, 3 Agustus 2021
-
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Semarang mengaku kekurangan vaksin sekira 2 ribu dosis untuk langkah percepatan vaksinasi di Bumi Serasi.
Senin, 2 Agustus 2021
-
Pemerintah Kota Semarang memiliki strategi baru dalam rangka mempercepat upaya vaksinasi agar terbentuk herd immunity atau kekebalan kelompok.
Kamis, 22 Juli 2021
-
Marsini (41), warga RT 04 RW 02 Beji Wetan, Desa Beji, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, merasa lega akhirnya mendapat vaksinasi Covid-19.
Minggu, 18 Juli 2021
-
Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 gratis di GOR Pandanaran Wujil, Kabupaten Semarang, Minggu (20/6/2021) disambut antusias warga.
Minggu, 20 Juni 2021
-
Sejumlah driver ojek daring dari Gojek dan masyarakat umum, berbongdong-bondong mendatangi Kelenteng Sam Poo Kong Semarang, Senin (7/6/2021).
Senin, 7 Juni 2021
-
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Semarang membuka layanan vaksinasi Covid-19 pada malam hari selama Ramadan.
Senin, 19 April 2021
-
Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyebutkan, tercatat ada 100 ribu orang yang telah divaksin dari total 1,7 juta warga Kota Semarang.
Minggu, 28 Maret 2021
-
Dinas Kesehatan Kota Semarang mencatat ada kasus Covid-19 dari warga penerima vaksin. Meski demikian, kasus covid ini tak menimbulkan gejala berat.
Kamis, 18 Maret 2021
-
Tercatat, ada 73.446 sasaran dari kelompok lansia, ASN, non ASN, TNI, Polri, dan sejumlah pelayan publik lainnya telah tervaksin.
Senin, 8 Maret 2021
-
Dua klaster baru penularan Covid-19 sempat muncul di Kota Semarang. Dua klaster tersebut yakni klaster pondok pesantren dan klaster lansia.
Minggu, 28 Februari 2021
-
Pemerintah Kota Semarang mulai melakukan vaksinasi Covid-19 kepada guru dan tenaga kependidikan (tendik), Selasa (23/2/2021).
Selasa, 23 Februari 2021
-
Pemerintah Kota Semarang terus menggenjot penyaluran vaksinasi guna mempercepat penanganan Covid-19.
Selasa, 16 Februari 2021