TOPIK
Berita Banjarnegara Hari Ini
-
Di puncak musim penghujan, embun es kembali menyelimuti area Candi Arjuna, Desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara, Selasa (4/1/2022
-
Di Objek Wisata Serulingmas Zoo Banjarnegara, Senin (3/1/2022) siang, kunjungan wisatawan kini jauh relatif lebih lengang.
-
Andi Ruswanto mengungkapkan, untuk mendapatkan pesan yang kuat tentang Soemitro, dia bahkan harus merombak total film pertama yang sudah jadi.
-
Tampomas Desa Gentansari, Kecamatan Pagedongan, Kabupaten Banjarnegara di antara destinasi yang menarik wisatawan saat momentum libur tahun baru.
-
Agung (14), remaja asal Rt 01 Rw 02 Dusun Pesanggrahan, Desa Jenggawur bersama teman-temannya semangat turun ke sawah, Selasa (28/12/2021).
-
Setelah sekira satu jam proses evakuasi yang menegangkan itu, si Raja Hutan itu kembali turun ke kandang pada pukul 14.20, Sabtu (25/12/2021).
-
Beginilah nasib pria gelandangan yang menjadi korban tabrak lari di Jalan Kelurahan Parakancanggah Kecamatan Banjarnegara pada November 2021.
-
Harimau benggala yang diindikasikan sedang mengalami masa birahi melompat ke pagar kandang Serulingmas Zoo Banjarnegara.
-
Ini bentuk pemenuhan SOP sebagaimana yang harus dilaksanakan oleh kepolisian untuk memberikan rasa aman, nyaman, dan kondusif kepada para jemaah.
-
Sebagai penjaga, tak ayal penampakan Dwarapala cukup seram dengan perawakan besar atau gemuk. Dan arca itu ditemukan di Dieng Banjarnegara.
-
Kegiatan KRYD dilakukan sejak 16 sampai 20 Desember 2021 dengan sasaran miras, petasan, dan kembang api.
-
Tak hanya Olivia, sepupunya, Kristin yang saat itu tidak berada di rumah juga harus menderita karena kehilangan anggota keluarga.
-
Air mata Asep meleleh ketika menerima kunci motor roda tiga di halaman Kantor Dinsos PPPA Kabupaten Banjarnegara, Rabu (22/12/2021).
-
Beruntung Daryanto bisa mengakses Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Rakyat Indonesia (BRI). Masalah modal akhirnya teratasi.
-
Dindukcapil Kabupaten Banjarnegara gencar melayani pencatatan warga yang belum memiliki dokumen administrasi kependudukan.
-
Insiden yang dialami sepasang lansia itu menggerakkan Komunitas Lintas Agama Satu Bumi Satu Saudara Banjarnegara untuk mengulurkan tangan.
-
AKBP Fahmi Arifrianto mengingatkan warga agar meningkatkan kewaspadaan untuk menjaga iklim Banjarnegara tetap kondusif, khususnya menjelang Nataru.
-
Sejumlah ODGJ yang biasa hidup di jalan di Kabupaten Banjarnegara nyatanya bisa menjalani kehidupan lebih baik setelah mendapat perawatan yang layak.
-
Kemenangan Desa Wisata Dieng Kulon sebagai Juara 2 Desa Wisata Terbaik kategori Desa Wisata Maju, menurut dia, bisa membawa dampak positif.
-
20 KPM pada program PKH Kabupaten Banjarnegara telah berakhir keikutsertaannya karena kondisi sosial ekonomi yang meningkat.
-
Bukan hanya menangkap pemilik atau penjualnya, Satpol PP Kabupaten Banjarnegara juga menyita miras, tuak, serta ciu dari mereka sebagai barang bukti.
-
Seorang Camat terciduk berduaan di dalam kamar hotel bersama seorang ASN yang merupakan bawahannya, di Banjarnegara.
-
Selain uap panas untuk pembangkit listrik, potensi air panas (brine) yang besar di Dieng belum termanfaatkan.
-
Tambahan BLT Desa pada Lokasi Fokus Miskin Ekstrim Tahun 2021 akan dilaksanakan Pemkab Banjarnegara di 25 desa lokus kemiskinan ekstrim.
-
Meskipun tak mau mengandalkan belas kasih orang lain, Puji Lestari (32) kerja keras dan mampu membagi semangat kepada lainnya.
-
Pihak pengelola akan memberikan pelayanan maksimal kepada wisatawan yang akan berkunjung ke Serulingmas Zoo Banjarnegara, saat momentum Nataru nanti.
-
Pemerintah telah mendorong perusahaan yang menggunakan bahan bakar batu bara untuk memanfaatkan biomassa sebagai substitusi atau campuran.
-
Setelah mengikuti pelatihan sampai selesai, peserta mendapatkan sertifikat serta bantuan alat usaha sehingga bisa siap langsung bekerja.
-
Di beberapa pasar tradisional di Kabupaten Banjarnegara, harga rata-rata minyak goreng mencapai Rp 19.000 hingga Rp 20.000 perliter.
-
Penjual nasi goreng di Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara berkata, membeli kubis di pasar seharga kisaran Rp 1.500 perkilogram.