Peringatan HUT Kemerdekaan RI ini pun terasa istimewa karena Antea Putri Turk membawakan lagu Indonesia Raya tiga stanza dan Indonesia Tjantik.
Minggu, 18 Agustus 2024
Upacara HUT RI di Balai Kota Semarang, istimewa dengan kehadiran cicit buyut WR Soepratman, pecinta lagu Indonesia Raya.
Minggu, 18 Agustus 2024
Ketua DPD Partai Nasdem Kota Semarang Setyo Budi membantah, partainya mendukung Yoyok Sukawi sebagai bakal calon wali kota Pilkada Semarang 2024.
Jumat, 16 Agustus 2024
Mantan Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi atau Hendi mengaku tak punya niat maju lagi di Pilkada Kota Semarang meski aturan masih memperbolehkan.
Rabu, 14 Agustus 2024
Pada usianya 72 tahun, Nunung telah menduduki kursi legislatif hingga tiga periode.
Selasa, 13 Agustus 2024
Sebelum terjun ke politik, lulusan Teknik Sipil Undip tersebut merupakan pengusaha muda di Kota Semarang.
Selasa, 13 Agustus 2024
Dewan terpilih periode 2024 - 2029 masih didominasi wajah lama. Dari 50 anggota legislatif, 31 dewan merupakan incumbent dan 19 orang wajah baru.
Selasa, 13 Agustus 2024
Perkawinan trah politik dua mantan wali kota di Pilwakot Semarang 2024 mempunyai peluang besar.
Senin, 12 Agustus 2024
Sebanyak 50 anggota DPRD Kota Semarang periode 2024-2029 akan dilantik Rabu (14/8/2024) pekan depan. Berikut daftar namanya sesuai dapil.
Jumat, 9 Agustus 2024
Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang menggagas aplikasi penambahan fitur untuk meminjam mobil dinas Wali Kota Semarang.
Kamis, 8 Agustus 2024
Bupati Kendal sekaligus bakal calon wali kota Semarang dari Partai Golkar, Dico Ganinduto, optimistis bisa maju Pilwakot Semarang 2024.
Rabu, 7 Agustus 2024
Bakal Calon Wali Kota Semarang, Claudyna C Ningrum akan memberi perhatian khusus kepada kesejahteraan guru agama di Ibu Kota Jawa Tengah tersebut.
Rabu, 7 Agustus 2024
Bawaslu Kota Semarang menemukan adanya ketua Panitia Pemilih Kecamatan (PPK) melanggar etika penyelenggaraan pemilihan.
Minggu, 4 Agustus 2024
Secara aturan, mantan Wali Kota Semarang tersebut masih bisa maju di Pilkada Kota Semarang.
Sabtu, 3 Agustus 2024
Pemkot Semarang merencanakan pembangunan museum di Pasar Johar untuk meningkatkan kunjungan pembeli.
Jumat, 2 Agustus 2024
Pencalonan Dico di Pilkada Kota Semarang terancam jika Partai Gerindra memilih bergabung di Koalisi Semarang Maju.
Jumat, 2 Agustus 2024
Ketua Desk Pilkada DPC Partai Gerindra Kota Semarang, Joko Santoso menyebut, peta politik di Kota Semarang sejauh ini ada tiga poros.
Jumat, 2 Agustus 2024
Sekda Kota Semarang iswar Aminuddin tetap melanjutkan pencalonan sebagai peserta Pilkada Kota Semarang 2024 meski dipanggil KPK kasus dugaan korupsi.
Rabu, 31 Juli 2024
Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu masih mendatangi rapat paripurna DPRD di tengah kabar diperiksa oleh KPK di Jakarta.
Selasa, 30 Juli 2024
Nama anggota DPR RI Agustina Wilujeng Pramestuti dan Anggota DPRD Kota Semarang Supriyadi diisukan maju Pilwakot Semarang 2024.
Senin, 29 Juli 2024