Berita Viral
Husein Guru di Pangandaran Diminta Bupati Kembali Mengajar, Undur Diri dari ASN Karena Pungli
Seorang guru muda tersebut bernama Husein Ali Rafsanjani, yang terpaksa mengundurkan diri sebagai (ASN) usai ia membongkar pungli di Pangandaran
Penulis: Andra Prabasari | Editor: mamdukh adi priyanto
Mengundurkan Diri
Kejadian ini membuat ia harus mundur dari impiannya menjadi seorang guru.
Dan Husein juga sudah menjelaskan dan memutuskan untuk mengundurkan diri menjadi PNS karena merasa tidak aman.
“Tapi sekarang mimpi saya sebagai tenaga pendidik sepertinya harus saya urungkan. Karna saya memutuskan untuk mengundurkan diri sebagai PNS karna saya merasa tidak aman dan tidak nyaman bekerja di KAB. Pangandaran,” tulisnya.
Pada akhir kata, ia berharap dengan adanya pengakuannya tidak akan ada lagi kejadian tersebut ke depannya.
"Saya harap 'tradisi' mengambil/memaksa pungutan yang seharusnya tidak ada jangan ada lagi, dan oknum yang sempat mengintimidasi saya ditindak secara tegas. Hormat saya guru muda yang pernah menjadi pegawai negeri," kata dia.
Mendapat Dukungan Warganet
Husein juga mengunggah videonya tersebut lewat Instagram dengan caption #tuhanbersamaorangyangbenar.
Sontrak Instaram milik Husein @husein_ar juga mendapatkan dukungan dari nitizen dengan berbagai komentar.
"Hai Kak Husein, #BeraniJujurHebat, terima kasih sudah berani mengambil satu keputusan yang tidak mudah. Terima kasih mau berjuang untuk lawan korupsi bersama. Mulai dari lingkungan sekitar. Jangan menyerah dan tetap optimis melakukan kebenaran" tulis @aclc.kpk
"Bang kamu keren, kamu hanya sebagian kecil saja yang terungkap betapa busuknya pungki di lingkungan kerja kita. Terima kasih ya telah hidup jujur. Semoga Tuhan melindungi mu dan mencukupkan bagimu kehidupan. Berharap ini viral dan menjadi terbukannya pungli-pungli di lungkungan kerja PNS" @alvindipi
"Itu juga alasan kenapa saya memilih bekerja wiraswasta walaupun pekerjaannya jadi 2 kali lipat, tapi uangnya bersih. Ortu saya PNS dan saya sering bantu administrasi yang menyiapkan banyak dokumen. Saat waktu kenaikan pangkat harus membayar sejumlah uang yang tidak jelas, sampai jutaan pada atasan. Padahal kenaikan gaji ortu sebagai PNS cuma 200 ribu" lanjut @n.ajrul.j .(*)
husein guru pangandaran
Pangandaran
guru pangandaran mengundurkan diri
guru asn pangandaran
TribunBanyumas.com
Ridwan Kamil
Jeje Wiradinata
| Viral, Pengantin Pria Gendong Pengantin Wanita Lewati Longsor di Wonosobo |
|
|---|
| Pemdes dan Baznas Turun Tangan Bantu Dua Lansia di Kebasen Banyumas yang Hidup di Gubuk Reot |
|
|---|
| Pertamina Tidak Melarang Pengisi BBM meski Pajak Kendaraannya Mati, Taufiq: Penting STNK Sesuai |
|
|---|
| 5 Berita Populer Minggu Ini: Dari Rencana Tol Pejagan-Cilacap hingga Ketua DPRD Banjarnegara Mundur |
|
|---|
| Warga Kaget Kacang Rebus Jadi Menu MBG di Cilongok Banyumas, SPPG Janji Perbaiki Kualitas Menu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banyumas/foto/bank/originals/Guru-Muda-Laporkan-Pungli.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.