Berita Demak
Rencana Relokasi Warga Terdampak Rob di Demak Macet, Rusun yang Dijanjikan Ditolak Warga Purwosari
Harapan warga terdampak rob di Demak segera direlokasi terhambat setelah proyek rusun yang akan dibangun untuk mereka ditolak warga Purwosari.
Penulis: Tito Isna Utama | Editor: rika irawati
"Monggo yang mau masuk tetapi kami dari Pemkab Demak akan selalu melakukan sosialisasi dan mengajak yang mau direlokasi monggo, yang mau masih tetap monggo solusinya seperti apa. Kami mencarikan solusi yang terbaik," ujarnya.
Baca juga: Siap Bangun Rumah Susun bagi Warga Terdampak Rob Demak, Bupati Estianah Minta Kesediaan Direlokasi
Diketahui, saat ini, ada empat kecamatan di Kabupaten Demak yang menjadi langgan rob, yakni Kecamatan Sayung, Kecamatan Karangtengah, Kecamatan Bonang, dan Kecamatan Wedung.
Sebelumnya, warga Purwosari menolak rencana pembangunan rusun di wilayah mereka.
Tak dijelaskan alasan mereka menolak pembangunan rusun bagi warga terdampak rob itu.
Selasa (19/9/2023), mereka memasang 10 spanduk berisi penolakan pembangunan rusun di sejumlah titik. (*)
Baca juga: Semangat Warga Binaan Lapas Batang Ikut Kejar Paket B, Ingin Bisa Kerja Pakai Ijazah SMP
Baca juga: Tolak Revisi Perda Soal Perluasan Toko Modern di Kawasan Wisata, DPRD Karanganyar: Lindungi UMKM
| Pemkab Demak Buka Seleksi Magang Kerja 3 Tahun di Jepang, Seluruh Biaya Ditanggung Pemerintah |
|
|---|
| Jalan Pantura Demak di Sayung Macet Parah, Banjir Bikin Bus dan Truk Tak Lancar Melintas |
|
|---|
| Tewas, Pekerja Tertimpa Tiang Pancang Jembatan di Depan Kantor Kecamatan Dempet Demak |
|
|---|
| Tahanan Rutan Demak Kabur saat Dirawat di Rumah Sakit, Jebol Lubang Angin. Terendus di Pati |
|
|---|
| Belum Genap Sepekan, Keluarga di Demak Kehilangan Ayah dan Kakak. Kecelakaan di U-Turn Pabrik Beton |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banyumas/foto/bank/originals/warga-purwosari-menolak-pembangunan-rusun-bagi-warga-terdampak-rob-di-sayung-demak.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.