TOPIK
Mudik Lebaran 2025
-
Kepolisian Daerah Jawa Tengah atau Polda Jateng mengimbau masyarakat khususnya para pemudik, untuk memastikan saldo kartu tol mencukupi.
-
Pemkab Banyumas mencatat ada tiga titik rawan macet saat arus mudik dan balik Lebaran 2025.
-
Kepadatan kendaraan terjadi di Gerbang Tol Brebes pada Minggu (23/3/2025) pagi. Sejumlah mobil travel mengalami kekurangan saldo.
-
Menteri Perhubungan, Kakorlantas, Dirut Jasa Raharja, dan Dirut ASDP memantau arus mudik di kawasan Pelabuhan Merak pada Minggu (23/3/2025) malam.
-
Cuaca ekstrem masih memantau Jawa Tengah. PT KAI menyiagakan personel di titik rawan banjir dan longsor untuk mengantisipasi bencana di masa mudik.
-
Jalur Tol Bawen-Yogya di exit Tol Bawen akan digunakan secara fungsional saat arus mudik Lebaran 2025, terutama saat terjadi penumpukan kendaraan.
-
Mulai hari ini, Senin (24/3/2025), tarif tol Trans Jawa dari Jakarta menuju Semarang mendapat diskon arus mudik Lebaran 2025.
-
Hari pertama pelaksanaan Operasi Ketupat Candi 2025, arus lalu lintas di ruas Tol Trans Jawa yang memasuki wilayah Jawa Tengah masih terpantau lancar.
-
Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati, menyebutkan bahwa kondisi cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi di Jawa Tengah (Jateng).
-
Lima Pos Mudik Lebaran 2025 dibangun di wilayah Kota Tegal. Satu di antaranya di Jalur Pantura. Tersedia tenda istirahat hingga layanan cek kesehatan.
-
Pemkab Wonosobo tak melarang penggunaan mobil dinas untuk mudik Lebaran 2025. Hanya saja, pejabat dilarang mengganti plat merah menjadi hitam.
-
Polda Jawa Tengah meluncurkan program Valet Ride, layanan mudik gratis bagi pemudik pengguna sepeda motor.
-
Polda Jateng menyiapkan penerapan skema one way lokal di ruas tol tertentu, termasuk Gerbang Tol Kalikangkung, Semarang.
-
Bandara Ahmad Yani Semarang menambah 102 penerbangan tambahan selama arus mudik dan balik Lebaran 2025.
-
Pengelola Tol Solo-Yogya menggratiskan segmen Klaten-Prambanan saat arus mudik dan balik Lebaran 2025.
-
Polda Jateng menyiagakan sebanyak 14 ribu personel gabungan dari TNI-Polri serta unsur pemerintah daerah yang diterjunkan dalam Operasi Ketupat Candi.
-
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan bahwa puncak arus mudik 2025 diprediksi terjadi 28 Maret.
-
Gelombang pertama arus mudik Lebaran 2025 diperkirakan terjadi besok, Jumat (21/3/2025).
-
Pemerintah Kabupaten Banyumas dan tim gabungan menyiapkan empat pospam selama arus mudik dan balik Lebaran 2025.
-
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyebut, jumlah pemudik tahun ini bakal lebih meningkat dibandingkan dengan tahun kemarin.
-
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menegaskan bahwa seluruh jajaran kepolisian telah menyiapkan berbagai strategi untuk arus mudik.
-
Berikut tata cara dan jadwal keberangkatan program valet and ride yang diinisiasi Kepolisian Daerah Jawa Tengah atau Polda Jateng saat mudik Lebaran.
-
Program valet and ride merupakan inisiasi dari Kepolisian Daerah Jawa Tengah atau Polda Jateng saat mudik Lebaran 2025 ini.
-
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengecek kesiapan valet and ride yang diinisiasi Polda Jateng dalam menyambut mudik Lebaran 2025.
-
Peserta BPJS Kesehatan di Purwokerto dipastikan tetap bisa mengakses layanan saat libur Lebaran. Sementara, faskes di Banyumas juga beroperasi.
-
Pertamina siap memasok BBM hingga tujuh kali lipat saat terjadi lonjakan permintaan di wilayah Banyumas Raya saat arus mudik dan balik Lebaran.
-
Dinas Perhubungan Banyumas meminta pengelola bus angkutan Lebaran 2025 melengkapi armada dengan peralatan keselamatan.
-
Aptrindo meminta pemerintah memangkas larangan angkutan barang melintas di jalan tol dan nontol selama arus mudik Lebaran dari 16 hari menjadi 6 hari.
-
Polres Kudus menyiapkan Jalan Lingkar Selatan Kudus sebagai jalur alternatif arus mudik dan balik Lebaran 2025.
-
Satlantas Polres Wonosobo bersama sejumlah instansi terkait menggelar ramp check atau pemeriksaan keselamatan kendaraan umum.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved