TAG
Sumpiuh Banyumas
-
Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Cilacap, I Nyoman Sidakarya mengatakan korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia pada Senin (28/12/2020).
Selasa, 29 Desember 2020
-
Warga Kebokura, Sumpiuh, Banyumas, dihebohkan seorang pria yang nekat memanjat tower BTS setinggi 70 meter, Jumat (19/12/2020) sekira pukul 16.45 WIB.
Minggu, 20 Desember 2020
-
Banjir di Kabupaten Banyumas, terutama di Kecamatan Kemranjen dan Sumpiuh, diperkirakan masih akan terjadi jika daerah resapan air tak diperluas.
Kamis, 19 November 2020
-
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Masyarakat Setda Banyumas Didi Rudwianto mengatakan, lokasi sekitar masih berpotensi terjadi longsor.
Kamis, 19 November 2020
-
Wawan bersama warga lain lantas menuju ke lokasi yang berjarak sekitar 1 kilometer. Tak banyak yang bisa dilakukan, kecuali menunggu tim SAR datang.
Kamis, 19 November 2020
-
Jasad korban longsor di Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Basuki (55) dievakuasi pada Rabu (18/11/2020) sekira pukul 15.40.
Rabu, 18 November 2020
-
"Kami melanjutkan pencarian hari kedua atas nama Basuki (54) yang belum ditemukan," ujarnya kepada Tribunbanyumas.com, Rabu.
Rabu, 18 November 2020
-
Hingga Rabu (18/11/2020) siang, Basuki belum juga ditemukan tim gabungan yang terus melakukan pencarian.
Rabu, 18 November 2020
-
Dua korban tewas tertimbun longsor di Grumbul Kali Cawang, Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, dimakamkan Rabu.
Rabu, 18 November 2020
-
Kasat Sabhara AKP Aldino Agus mengatakan, tim gabungan memaksimalkan anjing pelacak dalam proses evakuasi.
Rabu, 18 November 2020
-
Lalu lintas di jalan nasional Buntu-Sumpiuh di Desa Kedungpring, Kecamatan Kemranjen, Kabupaten Banyumas, kembali lancar setelah tergenang banjir.
Rabu, 18 November 2020
-
Dua korban tersebut atas nama Lucas (11) yang ditemukan sekira pukul 14.30 dan Yudas (7) ditemukan sekira pukul 16.20 dalam longsor di Banyumas.
Selasa, 17 November 2020
-
Ada enam kecamatan yang terdampak banjir dan tanah longsor yakni Kecamatan Kemranjen, Sumpiuh, Tambak, Purwojati, Lumbir, dan Gumelar di Banyumas.
Selasa, 17 November 2020
-
Hingga Selasa (17/11/2020) sore, tim gabungan terus berupaya mengevakuasi satu keluarga dalam satu rumah yang tertimbun longsor di Sumpiuh Banyumas.
Selasa, 17 November 2020
-
Longsor menimpa rumah dan menimbun empat orang di Grumbul Kali Cawang, Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Selasa (17/11/2020).
Selasa, 17 November 2020
-
Satu keluarga di Gerumbul (dukuh) Kalicawang, Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, tertimbun longsor Selasa (17/11/2020) pagi.
Selasa, 17 November 2020
-
Pencarian korban tertimbu longsor di Dukuh Kalicawang, Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, masih dilakukan.
Selasa, 17 November 2020
-
Satu keluarga di Gerumbul (dukuh) Kalicawang, Desa Banjarpanepen, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, tertimbun longsor Selasa (17/11/2020) pagi.
Selasa, 17 November 2020
-
Desa Kuntili Kecamatan Sumpiuh Kabupaten Banyumas dicanangkan sebagai Kampung Siaga Candi sekaligus Bunda Rumah Tangga Siaga Bencana atau Bu-RNA.
Minggu, 12 Juli 2020
-
Pramuka Sumpiuh ikut terlibat dalam pelayanan serentak Sejuta Akseptor KB dalam Hari Keluarga Nasional (Harganas), Selasa (30/6/2020).
Selasa, 30 Juni 2020
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved