TAG
Pilkades Serentak Kabupaten Pati 2021
-
Satgas Antijudi Pilkades dan Politik Uang Polres Pati meringkus 15 orang pelaku judi dalam pilkades atau yang biasa disebut botoh.
Jumat, 9 April 2021
-
Sejumlah 58 personel Satgas Antijudi dan Politik Uang resmi dilantik Kapolres Pati AKBP Arie Prasetya Syafaat, Rabu (31/3/2021).
Rabu, 31 Maret 2021
-
Akibat menjual miras ilegal, warga Dukuh Sobrah Kabupaten Pati dihukum denda sebesar Rp 1 juta dan atau percobaan kurungan 15 hari.
Senin, 29 Maret 2021
-
Tercatat ada 38 calon kepala desa (kades) di Kabupaten Pati bakal berkompetisi melawan anggota keluarga dalam Pilkades Serentak 10 April 2021.
Kamis, 25 Maret 2021
-
Ratusan botol miras tersebut disita polisi dalam Operasi Cipta Kondisi sebagai bagian mencegah gangguan keamanan menjelang Pilkades Serentak di Pati.
Rabu, 17 Maret 2021
-
Wakil Bupati Pati Saiful Arifin berharap, para Kepala Desa terpilih nantinya dapat memprioritaskan pembangunan desa.
Jumat, 19 Februari 2021