Berita Tegal
Kelenteng Tek Hay Kiong Tegal Punya Gamelan Ratusan Tahun Kiai Naga Mulya, Ditabuh Jelang Imlek
Akulturasi budaya terlihat di Kelenteng Tek Hay Kiong Tegal lewat keberadaan gamelan pusaka berusia ratusan tahun bernama gamelan Kiai Naga Mulya.
Penulis: Fajar Bahruddin Achmad | Editor: rika irawati
Ia sangat ingat, terakhir, gamelan dikeluarkan dan ditabuh saat perayaan ulang tahun kelenteng pada 2017.
"Jadi, menjelang hari penting, semisal Imlek, nanti kami tanyakan pada kongco, mau keluar tidak. Kongco tidak mengizinkan, ya tidak," ujarnya.
Li Wei menambahkan, saat gamelan ini dipagelarkan sifatnya bukan hanya untuk hiburan melainkan juga ruwatan dan doa.
Lokasi pagelaran di halaman kelenteng dan terbuka untuk umum.
Langgam dan puji-pujian yang dimainkan untuk memohon kepada Yang Maha Kuasa.
"Intinya, mendoakan. Memohon kepada Yang Maha Kuasa agar masyarakat Kota Tegal diberikan keselamatan, kesejahteraan, dan dihindarkan dari bencana," jelasnya. (*)
Baca juga: Legowo! Dulu Menolak Keras Penambangan, Kini Warga Wadas Ikhlas Tanahnya Diukur Petugas
Baca juga: Trans Semarang Tambah 8 Feeder Rute Banyumanik-Penggaron, Waktu Tunggu Kini 6 Menit
Baca juga: Mengenal Pelukis Jalanan Purwokerto Ki Mugo Sumedi, Garap Alih Lukis Foto hingga Nyi Roro Kidul
Baca juga: Penculikan Anak di Semarang, Ayah Korban Sempat Linglung setelah Berjabat Tangan dengan Pelaku
gamelan Kiai Naga Mulya
Kelenteng Tek Hay Kiong
gamelan
ritual imlek
imlek 2023
imlek tegal
tegal Hari Ini
TribunBanyumas.com
Tribun Banyumas
| Janji Bupati Tegal Naikkan Insentif Guru Ngaji: Mulai Tahun Depan Terima Rp2 Juta Per Orang |
|
|---|
| Libur Imbas Kebakaran, Ratusan Buruh Pabrik Tekstil di Dampyak Tegal Sementara Khawatir Terjadi PHK |
|
|---|
| Kebakaran Pabrik Tekstil di Dampyak Tegal: Api Diduga dari Korsleting Mesin Tenun |
|
|---|
| Demi Konten, 2 Siswa SMA di Tegal Tewas Tenggelam di Sungai Gung. Sempat Bagikan Undangan di Medsos |
|
|---|
| Tunjangan Perumahan DPRD Kota Tegal Diklaim Turun 30 Persen, Hanya Berlaku untuk Ketua dan Wakilnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banyumas/foto/bank/originals/kelenteng-tek-hay-kiong-tegal-miliki-gamelan-ratusan-tahun-bernama-kiai-naga-mulya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.