TAG
berita semarang hari ini
-
Seorang warga dikeroyok hingga tewas di pintu masuk Terminal Penggaron Semarang. Pelaku membawa senjata tajam. Polisi masih menyelidiki kasus ini.
Senin, 14 November 2022
-
Lumpur dan sampah masih menumpuk di jalanan Perumahan Wahyu Utomo Kelurahan Tambakaji, Ngaliyan, Kota Semarang. Begitu lah kondisi terkini usai banjir
Senin, 7 November 2022
-
Ratusan rumah warga di Kelurahan Tambakaji, Ngaliyan, Kota Semarang, Jawa Tengah terendam banjir, kendaraan mobil dan motor milik warga hanyut.
Senin, 7 November 2022
-
Polisi masih terus memeriksa sejumlah saksi dalam kasus pembunuhan pegawai Bapenda Kota Semarang Iwan Budi Prasetyo. Satu di antaranya seorang dukun.
Senin, 31 Oktober 2022
-
Sahabat Novita Kurnia Putri, korban salah tembak di Texas, Amerika Serikat, asal Semarang, merasakan firasat sebelum kepergiaan Novita.
Minggu, 30 Oktober 2022
-
Sebuah truk melintang setelah tak kuat menanjak di jalan raya Semarang-Solo atau dekat retoran Cimory Bergas, Kabupaten Semarang.
Minggu, 30 Oktober 2022
-
Jenazah korban salah tembak di San Antonio, Texas, Amerika Serikat, Novita Kurnia Putri tiba di rumah duka di Pudak Payung, Kota Semarang, Minggu.
Minggu, 30 Oktober 2022
-
Enam warga Kota Semarang meninggal dunia karena leptospirosis. Penyakit yang disebabkan bakteri leptospira ini dapat ditularkan oleh tikus.
Rabu, 26 Oktober 2022
-
Jalan utama Kabupaten Semarang-Demak di Desa Kalongan, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, putus total akibat longsor.
Rabu, 26 Oktober 2022
-
Alat peraga kampanye (APK) satu calon Kepala Desa (Kades) Duren, Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, dirusak orang tidak dikenal.
Rabu, 26 Oktober 2022
-
Setidaknya, ada 19 titik besi penutup saluran air di Kecamatan Gajahmungkur, Kota Semarang, hilang dicuri.
Selasa, 25 Oktober 2022
-
Nelayan yang bernama Salamin (48), warga Tambakboyo, Kecamatan Ambarawa tersebut diduga tidak kuat saat mengangkat jaring ikan dan tenggelam.
Selasa, 25 Oktober 2022
-
BRT Semarang Koridor I mengeluarkan asap saat melaju di Jalan Raya Walisongo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, Selasa (25/10/2022) siang.
Selasa, 25 Oktober 2022
-
Mobil Avanza warna putih bernopol AD-8506-HC terbakar di tepi jalan Desa Sruwen, Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Senin.
Senin, 24 Oktober 2022
-
Seorang pekerja proyek tersengat listrik saat melakukan aktifitas kerja di proyek jembatan penyebrangan di Gunungpati, Semarang.
Senin, 24 Oktober 2022
-
Seorang istri di Tembalang Semarang tewas dicekik sang suami, Minggu dini hari. Kejadian dipicu suami cemburu dan menduga istri punya selingkuhan.
Senin, 24 Oktober 2022
-
Kawanan monyet liar berjenis ekor panjang meresahkan warga Kelurahan Kalisegoro, Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang.
Jumat, 21 Oktober 2022
-
Mobilio hitam ringsek setelah ditabrak truk trailer di jalur Semarang-Solo, Jalan Diponegoro, tepatnya di seberang SPBU Ungaran, Kabupaten Semarang.
Kamis, 20 Oktober 2022
-
Duel yang berakhir dengan tewasnya seorang bernama Rizal itu bermula dari pelaku yang emosi melihat dada wanita PSK yang disewa penuh ciuman cupang.
Kamis, 20 Oktober 2022
-
Rizal Anggriawan alias Kacang (34) tewas dengan sejumlah luka tusukan di tubuhnya dan berlumuran darah.
Kamis, 20 Oktober 2022