Berita Bisnis
Apindo Khawatir Gelombang PHK dan Pabrik Tutup Terus Terjadi, Imbas Nilai Tukar Rupiah Terus Melemah
Apindo khawatir terjadinya PHK dan penutupan sejumlah perusahan jika nilai tukar Rupiah terus melemah. Selasa (18/6/2024), nilai Rupiah Rp16.400-an.
Sebelumnya, berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah ditutup di level Rp16.412 per dolar AS.
Mata uang Indonesia melemah 142 poin atau minus 0,87 persen dari penutupan perdagangan sebelumnya.
Sementara, berdasarkan data Google Finance per Selasa pagi, dolar AS berada di posisi Rp16.432 atau turun 0,33 persen.
Meski demikian, dolar AS juga sempat berada pada level Rp16.486 alias hampir menyentuh Rp16.500. (Tribunnews.com/Dennis Destryawan)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Nilai Tukar Rupiah Makin Melemah, Pengusaha Ancang-ancang Lakukan PHK.
Baca juga: Diduga Pakai Identitas Palsu, Penyewa Mobil Milik Bos Rental yang Tewas di Pati Belum Tertangkap
Baca juga: Bukan di Kantor Akuntan Publik Jakarta, Uang Palsu Rp22 Miliar Temuan Polisi Diproduksi di Sukabumi
| Azana Hospitality Raih Penghargaan 'Best Local Hotel Management' Exquisite Awards 2025 |
|
|---|
| FAW Truck Euro 5 Bikin Pengusaha Banyumas Tergoda: Nyaman dan Tangguh |
|
|---|
| Menkeu Tolak Bayar Utang Kereta Cepat Pakai APBN, Purbaya: Itu Tanggung Jawab Danantara |
|
|---|
| Peserta Harus Tahu! TASPEN Purwokerto Beri Tips Hindari Penipuan |
|
|---|
| Waspada! 5 Modus Penipuan yang Mengatasnamakan TASPEN |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banyumas/foto/bank/originals/Ilustrasi-uang-Dollar-AS-dan-Rupiah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.