Berita Jawa Tengah
Dua Objek Wisata Ini Masih Tutup Sejak Awal Pandemi, Berikut Penjelasan Disparpora Karanganyar
Sejak awal pandemi Covid-19, objek wisata di Karanganyar sempat tidak beroperasi hingga beberapa bulan dan saat ini masih ada dua yang masih tutup.
TRIBUNBANYUMAS.COM, KARANGANYAR - Kepala Disparpora Kabupaten Karanganyar, Titis Sri Jawoto menyebutkan ada dua objek wisata yang sampai saat ini belum beroperasi.
Dua objek wisata itu yakni Museum Dayu dan Edupark Intan Pari.
Saat sebagian besar objek wisata di Karanganyar sudah diperbolehkan beroperasi mulai 16 Juni 2020, dua objek itu belum dapat beroperasi karena masih menunggu instruksi pemerintah.
Baca juga: Rapid Test Antigen Kini Bisa Dilakukan di Seluruh Puskesmas di Karanganyar, Segini Tarifnya
Baca juga: Limbah Medis Dibuang Sembarangan di Karanganyar, Ditemukan di Bawah Tumpukan Sampah Popok
Baca juga: Asrama BLK Karangpandan Dijadikan Tempat Isolasi, DKK Karanganyar: Januari Sudah Siap Digunakan
Baca juga: Mau Rapid Test Antigen Mandiri? Warga Karanganyar Bisa Lakukan di Dua Layanan Kesehatan Ini
Izin operasional Museum Dayu harus menunggu arahan dari Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran.
Sedangkan Edupark Intan Pari dikelola oleh Perusahaan Umum Daerah Aneka Usaha.
"Keduanya milik pemerintah."
"Penutupan ini dilakukan sebagai bentuk keseriusan pemerintah dalam menanggulangi penyebaran Covid-19."
"Museum itu kan tempatnya tertutup."
"Kalau objek wisata terbuka sampai saat ini masih tetap buka," kata Titis sapaan akrabnya kepada Tribunbanyumas.com, Kamis (7/1/2021).
Dia menjelaskan, sejak awal pandemi Covid-19, objek wisata di Karanganyar sempat tidak beroperasi hingga beberapa bulan.
TribunBanyumas.com
Tribun Banyumas
Disparpora Kabupaten Karanganyar
Karanganyar
Titis Sri Jawoto
destinasi wisata di karanganyar
Museum Dayu
Edupark Intan Pari
BPSMP Sangiran
psbb jawa bali
PSBB
jateng hari ini
Running News
Nasib Keberangkatan Jamaah Calon Haji Bakal Ditentukan April 2021, Ini Bocoran Kemenag Blora |
![]() |
---|
Gubernur Ganjar Pranowo Minta Rp 3,19 Triliun, Tangani Banjir dan Rob Kawasan Pantura Jateng |
![]() |
---|
Masih Ada 2.236 Rumah Tangga di Blora Belum Mampu Pasang Listrik |
![]() |
---|
Jumat Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pemalang Terpilih, Begini Skema Protokol Kesehatannya |
![]() |
---|
15 Jiwa Terpaksa Diungsikan, 3 Pondasi Rumah Warga Dusun Teken Karanganyar Tergerus Sungai Grompol |
![]() |
---|