Berita Regional

Tak Tahan Diperas dengan Ancaman Video Porno, Seroja Laporkan Laporkan Mantan Kekasih ke Polisi

Tak Tahan Diperas dengan Ancaman Video Porno, Seroja Laporkan Laporkan Mantan Kekasih ke Polisi

Grafis Tribunwow/Kurnia Aji Setyawan
Ilustrasi korban kejahatan seksual. 

Sesuai pengakuan korban, selama ini pelaku ternyata memiliki nomor WhatsApp teman-teman korban selain berteman di akun Facebook pelaku tersebut.

Video adegan porno korban pun disebarkan oleh pelaku ke teman-teman korban melalui saluran WhatsApp.

Korban akhirnya menceritakan kejadian ini kepada orangtuanya dan melaporkan kasus tersebut ke KPAID Kabupaten Tasikmalaya serta Polres Tasikmalaya Kota.

"Foto pelaku, alamat pelaku dan ciri-ciri pelaku tadi sudah diserahkan ke kepolisian sembari melaporkan kejadian ini. Kami berharap pelaku segera ditangkap oleh kepolisian," tambahnya.

Berikut 12 Laboratorium Rujukan Pemeriksaan Spesimen Covid-19. Untuk Wilayah Jateng Ada di Mana?

Tiga WNI di Malaysia Terjangkit Virus Corona Setelah Ikuti Tabligh Akbar

Kebun Binatang Surabaya Tutup Operasional Mulai Hari Ini hingga Akhir Maret Mendatang

Objek Wisata Dieng Ditutup Sementara, Berlaku Hingga 29 Maret

Sampai sekarang kasus ini telah masuk ke Polres Tasikmalaya Kota dan akan segera ditindaklanjuti oleh Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim).

Dengan kejadian ini, KPAID berharap kepada seluruh orangtua dan pelajar yang masih di bawah umur supaya berhati-hati dalam menggunakan Facebook dan media sosial lainnya.

Jangan sampai menjadi korban seseorang, apalagi sampai ke tindakan asusila yang selama ini kerap mengajak pengguna media sosial berpacaran lewat dunia maya. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Diperas dengan Ancaman Video Pornonya Menyebar, Siswi MTs Lapor Polis

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved