TOPIK
Persijap Jepara
-
Penyerang asal Brasil ini mencatatkan nama di papan skor saat Persijap menjamu Persikas Subang pada laga yang berlangsung di Stadion Moch Soebroto.
-
Dalam laga tersebut, striker asing Persijap Rosalvo Candido Rosa Junior atau Rosalvo Junior akhirnya mencetak gol debut untuk Persijap di musim ini.
-
Persijap bakal menjamu Persikas di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Selasa (24/9/2024) malam.
-
Pelatih Persijap, Kahudi Wahyu Widodo mengungkapkan kondisi tim jelang laga yang berlangsung pada pukul 19.00 WIB malam ini.
-
Persijap Jepara menargetkan bisa membawa pulang tiga poin dalam laga tandang ke markas Nusantara United FC, Kamis (19/9/2024).
-
Menurutnya perpindahan Homebase Persijap Jepara di Magelang, lantaran GBK saat ini masih dilakukan proses renovasi.
-
Pemain asing Rakhmatsho Rakhmatzoda dipastikan bakal memperkuat Persijap Jepara di laga pekan kedua Liga 2 2024/2025.
-
Namun demikian, sejumlah pemain lama Laskar Kalinyamat pada musim lalu yang berjuang di babak playoff Liga 2 juga masih membela tim ini.
-
Persijap Jepara tak akan menurunkan Rakhmatsho Rakhmatzoda dalam laga perdana Liga 2 2024/2025 kontra Persekat Tegal, Minggu (8/9/2024).
-
Dia menyampaikan bahwa saat ini progres renovasi GBK sudah masuk dalam tahap penyelesaian.
-
Persijap Jepara berencana melakukan laga uji coba melawan Sriwijaya FC jelang bergulirnya Liga 2 2024/2025.
-
Kahudi menuturkan, rencananya, tiga pemain asing tersebut tiba di Bumi Kartini pada pekan depan, direncanakan pada Senin (11/8/2024).
-
Persijap Jepara tetap harus tetap konsisten dengan permain yang baik untuk menoreh prestasi dalam liga musim ini.
-
Diketahui bahwa pajak yang belum terbayarkan oleh Persijap yakni berupa pajak hiburan dan sewa Stadion Gelora Bumi Kartini (GBK).
-
Stadion GBK Jepara bakal mengurangi kapasitas penonton dengan dipasangnya single seat.
-
Perusahaan Otobus (PO) Bejeu kembali berkomitmen menyediakan armada bus bagi Persijap Jepara dalam mengarungi Liga 2 musim 2024/2025.
-
Persijap menang dengan skor meyakinkan pada laga yang berlangsung di Stadion Klabat, Manado, Jumat (12/1/2024).
-
Persijap Jepara bakal melakoni laga pamungkas di babak penyisihan Grup 3 Liga 2 melawan Deltras FC Sidoarjo.
-
Kemenangan Persijap Jepara atas Gresik United FC, Minggu (10/12/2023), harus dibayar mahal dengan cedera pemain dan akumulasi kartu.
-
Meskipun bisa mengimbangi tim tuan rumah, pelatih Persijap, Alfiat masih kurang puas dengan anak asuhnya, terutama di barisan lini depan.
-
Manajemen Persijap Jepara meminta maaf atas insiden pengrusakan bus tim Persela Lamongan.
-
Persijap Jepara memainkan dua pemain anyarnya, Rizki Hidayat atau Kinyun dan Hendrico Satriadi saat menjamu Persela Lamongan di Liga 2.
-
Persijap Jepara menambah amunisi baru jelang menghadapi pemuncak klasemen Grup 3 Liga 2, Persela Lamongan.
-
Manajemen Persijap Jepara resmi menunjuk pelatih baru untuk mengarungi Liga 2 Indonesia musim 2023/2024.
-
Jelang laga melawan Gresik United, Persijap Jepara menemukan pengganti sepadan untuk kiper Andriyas Francisco dan Iqmal Nursamsu.
-
Persijap Jepara menerima banyak sanksi dari Komite Disiplin PSSI. Tidak hanya tim dan panpel yang terkena sanksi, tetapi juga pemain Persijap.
-
Pemain asing Persijap Jepara, Haru Nakagaki membuka keran gol untuk timnya saat menjamu Persekat Tegal dalam lanjutan Liga 2.
-
Tidak banyak yang merayakan kemenangan Persijap Jepara di dalam stadion. Persijap melakoni laga tanpa kehadiran suporter.
-
Salahudin tak lagi menjabat sebagai pelatih Persijap Jepara di kompetisi Liga 2 Indonesia.
-
Persijap Jepara terbenam di dasar klasemen sementatra Grup Tiga Liga 2 musim 2023/2024.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved