TAG
PSG Pati
-
Baru-baru ini, Safin yang merupakan mantan Presiden Klub PSG Pati, kembali mengakuisisi satu klub sepak bola Indonesia dan membawanya ke Pati.
Jumat, 3 Juni 2022
-
Capaian Persipa ini bakal menyusul saudara muda yang merupakan tim sekota PSG Pati atau AHHA PS Pati yang sama-sama berlaga di Liga 2.
Senin, 14 Maret 2022
-
Atas nama manajemen, AHHA PS Pati berterima kasih untuk perjalanan musim ini kepada Joko Susilo yang sudah bersama tim selama delapan pertandingan.
Senin, 6 Desember 2021
-
AHHA PS Pati mendapatkan hukuman dari Komdis PSSI, yakni dinyatakan kalah 0-3 dari Persis Solo, pengurangan tiga poin, dan denda Rp 90 juta.
Sabtu, 20 November 2021
-
Dalam unggahan di akun pribadinya, yakni @akmalmarhali20, Akmal menyebut sanksi untuk AHHA PS Pati (PSG Pati) mesti dicabut demi hukum.
Sabtu, 13 November 2021
-
Komdis PSSI menjatuhkan sanksi kepada tim berlogo kuda hitam ini seperti yang tertera pada Keputusan Komdis PSSI Nomor 037/L2/SK/KD-PSSI/XI/2021.
Jumat, 12 November 2021
-
AHHA PS Pati mencatatkan tendangan mengarah ke gawang sebanyak 7 kali, lebih baik ketimbang PSCS Cilacap yang hanya 5 kali.
Selasa, 9 November 2021
-
Komisi Disiplin (Komdis) PSSI mengabulkan banding atas sanksi yang diberikan kepada pemian PSG Pati yang sekarang berganti nama menjadi AHHA PS Pati.
Selasa, 2 November 2021
-
Saat melawan Persijap Jepara, bek AHHA PS Pati Heri Setiawan dinilai berperilaku buruk karena disebut menampel tangan wasit saat melakukan protes.
Kamis, 21 Oktober 2021
-
Joko Susilo menuturkan, sebetulnya pihaknya sudah mulai "menukangi" PSG Pati dalam pertandingan Liga 2 melawan Persijap pada 11 Oktober 2021.
Sabtu, 16 Oktober 2021
-
Laga PSG Pati atau AHHA PS Pati melawan Persijap Jepara di Stadion Mahanan Solo, Senin (11/10/2021), berlangsung dramatis.
Selasa, 12 Oktober 2021
-
Kegagalan PSG Pati meraih poin penuh dalam dua laga yang telah dilakoni di Liga 2 Indonesia membuat pelatih Ibnu Grahan memilih mundur.
Senin, 11 Oktober 2021
-
Keputusan pelatih dan manager undur diri merupakan buntut dari hasil minor yang didapat AHHA PS Pati dalam dua laga awal di perhelatan Liga 2 2021.
Sabtu, 9 Oktober 2021
-
Semangat meraih poin penuh di laga kedua Liga 2 2021 juga berkobar di skuad PSCS Cilacap.
Minggu, 3 Oktober 2021
-
Putra Safin Grup (PSG) Pati atau yang kini dikenal sebagai AHHA PS Pati sudah melupakan kekalahan dari Persis Solo dalam laga perdana Liga 2 2021.
Minggu, 3 Oktober 2021
-
Sesi latihan AHHA PS Pati terpaksa dihentikan karena dikhawatirkan suasana tidak kondusif setelah sekumpulan orang yang tiba-tiba datang ke lapangan.
Jumat, 1 Oktober 2021
-
Pria yang akrab disapa Jalu ini menyebut, sejak awal pihaknya sudah memprediksi bahwa Persis Solo akan menjadi lawan pertama di kompetisi Liga 2.
Rabu, 22 September 2021
-
Oleh sejumlah pihak, selorohan Gibran Rakabuming Raka mungkin bisa dipahami sebagai psy war atau perang urat syaraf terhadap AHHA PS Pati.
Rabu, 22 September 2021
-
Suara-suara kekecewaan terkait perubahan nama PSG Pati menjadi AHHA PS Pati FC sudah tersebar pada sejumlah unggahan di media sosial (medsos).
Jumat, 11 Juni 2021
-
Duduk di tribun penonton yang terletak di sisi timur lapangan, Atta dan Putra Siregar tampak serius mengikuti jalannya laga latih tanding PSG Pati.
Selasa, 1 Juni 2021
© 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved