TOPIK
Berita Daerah
-
TIm SAR gabungan menemukan 14 jenazah santri dalam kejadian ambruknya musala Ponpes Al Khoziny Sidoarjo. Hingga Sabtu, 49 santri masih hilang.
-
Gedung baru Ponpes Al Khoziny Sidoarjo ambruk saat ratusan santri melaksanakan salat Ashar. Puluhan orang masih terjebak.
-
Sebanyak 29 pencari menjadi korban penipuan lowongan kerja fiktif. Padahal, mereka telanjur membayar uang administrasi hingga Rp250 juta.
-
Pesta rakyat resepsi pernikahan putra Gubernur Jabar Dedi Mulyadi dengan Wakil Bupati Garut Putri Karlina berujung duka. Tiga orang tewas.
-
Mobil tangki air milik Damkar Rejang Lebong Bengkulu hilang dicuri bersama dua seragam petugas. Namun, mobil kemudian ditinggal di provinsi tetangga.
-
Seorang balita berumur 3,5 tahun di Situbondo, Jawa Timur, pingsan setelah bibirnya dipatuk ular kobra.
-
Sebuah bus pariwisata terguling di Tol Jombang-Mojokerto (Tol Jomo), Selasa pagi. Kejadian ini mengakibatkan 18 penumpang terluka.
-
Seorang perawat Puskesmas di Makassar ditangkap polisi setelah terungkap melakukan praktik aborsi. Dapat bayaran Rp2,5 juta-Rp5 juta sekali praktik.
-
Seorang pria mengaku Tuhan mengajarkan ajaran sesat kepada pengikut, ibadah tanpa busana dan berhubungan badan bukan dengan pasangan sah.
-
Lapas Narkotika Muara Beliti Musi Rawas Sumsel ricuh. Tahanan menduduki lapas setelah ada razia yang dilakukan petugas. Ustaz Somad ikut jadi korban.
-
Gubernur Jatim keluarkan SE meminta perusahaan tak membatasi usia dalam lowongan kerja yang dibuka.
-
Polisi di Kalimantan Selatan diduga terlibat peredaran narkoba. Dia ditembak saat mencoba kabur dalam penggerebekan di Barabai.
-
Bocah 4 tahun berinisial MA di Tangerang, Banten, tewas dibakar kekasih ibu kandung.
-
Sedikitnya 78 siswa MAN 1 Cianjur dan SMP PGRI 1 Cianjur menunjukkan keracunan makanan berupa mual, muntah, dan diare, Senin (21/4/2025).
-
Dokter PPDS UI, MAES, terancam hukuman 12 tahun penjara setelah tepergok merekam teman kos yang tengah mandi.
-
Polisi berhasil mengungkap identitas korban mutilasi di Serang, Banten. Korban ternyata dibunuh kekasih yang tak mau bertanggung jawab atas kehamilan.
-
Mayat perempuan tanpa kepala, tangan, dan kaki ditemukan di tengah hutan wilayah Ciberuk, Kecamatan Gunung Sari, Kabupaten Serang, Banten, Jumat sore.
-
Balita 1 tahun terkunci di dalam mobil di Bandung, Sabtu malam. Mobil terkunci otomatis saat sang ibu turun dari mobil hendak beli makan.
-
Dua anggota TNI diduga mengeroyok dan menganiaya seorang pemuda hingga tewas di Jalan Veteran, Kota Serang, Banten, Selasa (15/4/2025).
-
Dokter PPDS UI ditetapkan tersangka kasus pornografi. Dilaporkan rekam teman kos yang tengah mandi.
-
Pengunjung wahana Pendulum 360 di Jatim Park 1 terlempar jatuh setelah sabuk pengaman terlepas. Kejadian ini pun viral di media sosial.
-
Anggota DPRD Banten Tb Roy Fachroji Basuni ditangkap polisi atas dugaan penipuan. Roy membayar pesanan beton menggunakan cek kosong.
-
Bocah tiga tahun di Jember dirawat di rumah sakit karena keluhan tak bisa buang air besar selama sepekan. Ternyata, ususnya berisi cacing tanah.
-
Gerebek mobil di halaman masjid, warga dapati Pj Kades dan bidan Desa Pebaun Hilir berduaan. Berakhir denda.
-
Granat nanas diduga masih aktif ditemukan di lemari pakaian milik warga Warga Dusun Gaten, Kelurahan Sumberrejo, Sleman, Yogyakarta.
-
Tujuh pengantar jemaah umrah tewas setelah mobil yang ditumpangi mengalami kecelakaan di Jalan Raya Duduksampeyan, Gresik, Jawa Timur, Kamis pagi.
-
Keluarga mengungkap fakta baru pembunuhan wartawan media online di Banjarbaru, Kalimantan Selatan. Korban diduga diperkosa pelaku sebelum dibunuh.
-
Ternate, Maluku Utara, diguncang gempa magnitudo 6, Kamis (3/4/2025) pukul 06.03 WIT. Getaran dirasakan hingga Manado.
-
Mabes TNI mengungkap fakta baru terkait terduga pelaku pembunuhan wartawan Banjarbaru. Saat kejadian, Kelasi J diinformasikan ada di kesatuan.
-
Wartawan media online di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, dibunuh anggota TNI AL. Keduanya ternyata memiliki hubungan sebagai kekasih.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved