TAG
Gaza
-
Israel Kembali Lakukan Serangan Udara di Gaza, 21 Orang Tewas dan Puluhan Lainnya Luka-luka
Bassal menjelaskan tujuh orang tewas dan lebih dari 16 orang terluka dalam serangan terhadap sebuah rumah di Nuseirat, Gaza tengah
Minggu, 23 November 2025 -
Ingakri Janji Lagi, Israel Serang Gaza Tengah saat Gencatan Senjata
Serangan tersebut terjadi di tengah gencatan senjata Gaza yang didukung Amerika Serikat antara Israel dan kelompok bersenjata Palestina, Hamas.
Selasa, 28 Oktober 2025 -
Jerman, Inggris, dan Prancis Kompak Serukan Penghentian Serangan Israel ke Gaza
Menteri luar negeri dari ketiga negara itu mengatakan bahwa mereka juga mengutuk serangan Israel terhadap Qatar.
Minggu, 14 September 2025 -
800 Ton Bantuan Makanan dan Obat-obatan Kemanusiaan Indonesia Dikirim ke Gaza Melalui Jalur Udara
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto menyebut, bantuan tersebut diangkut menggunakan dua pesawat Super Hercules dan diterjunkan dari udara.
Senin, 18 Agustus 2025 -
Perayaan Idul Adha 2025 di Gaza Sepi, Warga Hadapi Krisis Pangan
Idul Adha, yang seharusnya menjadi momentum pengorbanan dan solidaritas, di Gaza justru berlangsung dalam keterbatasan ekstrem
Sabtu, 7 Juni 2025 -
Prabowo Bertemu Wakil PM Malaysia 2 Jam Bahas Tarif Trump hingga Gaza
Presiden RI Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Wakil Perdana Menteri (PM) Malaysia, Datuk Seri Ahmad Zahid bin Hamidi
Rabu, 23 April 2025 -
Israel Mulai Krisis Tentara Militer, Pasukan Kurang Terlatih Pun Disebar ke Gaza
Dalam beberapa bulan terakhir, tentara Israel telah berbicara tentang kekurangan tentara reguler. Kekurangan itu termasuk tidak adanya perekrutan
Selasa, 22 April 2025 -
Rudal Israel Hantam RS Al Ahli di Gaza, 3 Pasien Meninggal
Dua rudal menghantam fasilitas medis tersebut, memaksa pasien dan pekerja medis berhamburan untuk menyelamatkan diri.
Senin, 14 April 2025 -
2 Rudal Israel Hantam RS Baptis Al-Ahli. Jumlah Rumah Sakit di Gaza Makin Sedikit
Dua rudal Israel menghantam Rumah Sakit Baptis Al-Ahli di Gaza, Palestina, Minggu (13/4/2025) pagi.
Minggu, 13 April 2025 -
Ribuan Tentara Cadangan Israel Muak Dipaksa Perang, Desak Netanyahu Akhiri Serangan ke Gaza
Desakan ini diserukan oleh ribuan prajurit cadangan Israel yang masih aktif dan yang sudah pensiun, termasuk mantan panglima militer Dan Halutz, Kamis
Jumat, 11 April 2025 -
Israel Serang Tenda Jurnalis di Gaza, 2 Meninggal
Peristiwa ini menewaskan dua orang, termasuk seorang reporter lokal, dan melukai enam jurnalis lainnya.
Selasa, 8 April 2025 -
Video Kota-Kota Israel Hujan Roket, Neraka Brigade Qassam Telah Dimulai
Brigade Izz ad-Din al-Qassam, sayap militer Gerakan Perlawanan Hamas, mengeluarkan pernyataan pada Minggu 6 April 2025 malam
Selasa, 8 April 2025 -
Satu Kota Besar di Gaza Terhapus dari Peta Gegara Serangan Israel
Rafah yang berlokasi di Gaza selatan sudah sepenuhnya dihancurkan Israel demi mengubahnya menjadi “zona operasi militer tertutup”.
Selasa, 8 April 2025 -
Pemimpin Arab Kumpul Bahas Gaza, Rencana Mesir Sejalan Israel
The National merangkum, ada sejumlah poin kunci rencana negara-negara Arab soal Gaza untuk dibahas dalam agenda pada KTT Arab tersebut.
Jumat, 7 Maret 2025 -
Gencatan Senjata di Gaza Mulai Hari Ini, Houthi Awasi Gerak-gerik Israel
Sesuai koordinasi para pihak dalam perjanjian dan mediator, gencatan senjata di Jalur Gaza akan dimulai pada pukul 8:30 pagi [13.30 WIB] pada Minggu
Minggu, 19 Januari 2025 -
ICC Keluarkan Surat Perintah Penangkapan PM Israel Benyamin Netanyahu, Bisa Dieksekusi di 124 Negara
ICC mengeluarkan surat perintah penangkapan Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu dan seorang pimpinan hamas Ibrahim Al-Masri.
Jumat, 22 November 2024 -
2 Bom Kilat Serang Rumah PM Israel Benyamin Netanyahu, Belum Ada Pihak Mengaku Bertanggung Jawab
Dua bom kilat ditembakkan ke arah rumah Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu di kota Caesarea, Israel utara, Sabtu (16/11/2024).
Minggu, 17 November 2024 -
Komentar Warga Palestina Soal Kemenangan Trump di Pilpres AS, Pesimistis Bisa Hentikan Perang Gaza
Warga Gaza pesimistis kemenangan Donald Trump di Pilpres AS 2024 bakal menghentikan perang di Gaza.
Rabu, 6 November 2024 -
Israel Serang RS Indonesia dan Dua RS Lain di Gaza Utara, Petugas Medis Kewalahan Tangani Pasien
RS Indonesia dan dua rumah sakit lain di Gaza utara diserang Israel. Petugas medis pun kewalahan menangani banyaknya pasien.
Selasa, 22 Oktober 2024 -
Israel Kembali Serang Gaza, 87 Orang Tewas
Israel terus menyerang Gaza. Terbaru, serangan yang dilakukan Sabtu malam dan menewaskan 87 orang.
Senin, 21 Oktober 2024