Berita Banyumas
Proyek ICP Bakal Ubah Wajah Purwokerto Jadi Kota Metropolitan
Proyek ini disebut akan menjadi "trigger" bagi lahirnya wajah baru kota yang terencana, modern, dan terintegrasi.
Penulis: Permata Putra Sejati | Editor: khoirul muzaki
TRIBUNBANYUMAS/PERMATA PUTRA SEJATI
GERBANG BUNG KARNO - Suasana gerbang Jalan Bung Karno Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Minggu (26/10/2025). Jalan Bung Karno yang terhubung dengan Jalan Jenderal Sudriman Purwokerto akan dikembangkan sebagai kawasan pusat bisnis dan pemerintahan.
Tujuannya untuk menciptakan kegiatan yang mampu memicu pertumbuhan kawasan," tambahnya.
Tsani menegaskan, prinsip utama dalam perencanaan tata ruang adalah sinkronisasi seluruh ketentuan dalam regulasi agar pembangunan berjalan sesuai arah kebijakan ruang yang telah ditetapkan.
Dengan begitu, pembangunan ICP dapat berjalan beriringan dengan visi penataan Purwokerto sebagai kota metropolitan baru di Jawa Tengah bagian barat. (jti)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banyumas/foto/bank/originals/29102025-gerbang-jalan-soekarno-purwokerto.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.