Berita Sepak Bola
Bulan Depan Bergelar Doktor, Mantan Pelatih Fisik PSIS Semarang Ini Sudah Lewati Ujian Tesis di UNJ
Sembari sibuk menjadi pelatih fisik, Budi Kurnia memang dalam beberapa musim terakhir membagi fokusnya di bidang pendidikan.
TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG - Mantan pelatih fisik PSIS Semarang, Budi Kurnia pada Rabu (24/2/2021), sukses melewati sidang tesis S2 Fakultas Ilmu Olahraga Universitas Negeri Jakarta (UNJ).
Sembari sibuk menjadi pelatih fisik, Budi Kurnia memang dalam beberapa musim terakhir membagi fokusnya di bidang pendidikan.
Termasuk saat bergabung dengan PSIS Semarang pada musim 2018 hingga 2019.
Baca juga: PSIS Semarang Belum Tahu Kapan Teknis Vaksinasi Dilakukan, Data Sudah Diserahkan ke PT LIB
Baca juga: Jelang Liga 1, Dragan Ingin Tambah 2 Pemain. Ini Lini yang Ingin Diperkuat Pelatih PSIS Semarang Itu
Baca juga: Ini Alasan PSIS Semarang Belum Panggil Pelatih dan Pemain, Yoyok: Biar Semua Clear Terlebih Dahulu
Baca juga: Jelang Piala Menpora, Dragan Belum Ditelepon Manajemen PSIS Semarang: Lebih Cepat Lebih Baik
Budi Kurnia menyelesaikan pendidikan S2 dengan mendapat predikat nilai cumlaude atas penelitiannya.
Tesis yang ia susun berjudul 'Pengaruh Metode Latihan yang Berpengaruh Pada Vo2Max di Pasoepati Football Academy (PFA)'.
"Alhamdulillah ujian saya berjalan lancar."
"Saya kira pengujinya bakal killer dan memberi pertanyaan sulit," ungkapnya kepada Tribunbanyumas.com, Kamis (25/2/2021).
Dia tak menemui kendala berarti, sebab penelitiannya juga berkaitan dengan dunia pekerjaannya selama ini sebagai pelatih fisik.
"Alhamdulillah semua pertanyaan bisa saya jawab secara baik karena berkaitan program latihan, metode latihan yang notabene rutin menjadi pekerjaan saya."
"Alhamdulillah dosen respek dan memberikan saya nilai cumlaude," kata pria berusia 32 tahun tersebut.
TribunBanyumas.com
Tribun Banyumas
Budi Kurnia
Mantan Pelatih Fisik PSIS
PSIS Hari Ini
PSIS Semarang
PSIS
Semarang
sepak bola hari ini
Budi Kurnia Bergelar Doktor
Universitas Negeri Jakarta
Tesis Budi Kurnia
features
Human Interest
Mengenal Lebih Dekat Bolasoft Indonesia, Aplikasi Managemen Sekolah Sepak Bola Karya Orang Banyumas |
![]() |
---|
Dijadwalkan Sabtu Ini, Shin Tae-Yong Terbang ke Korea Selatan, Disebut Ingin Bertemu Keluarga |
![]() |
---|
Resmi Hari Ini! Kaesang Pangarep Jadi Dirut Persis Solo, Putra Erick Thohir Jabat Presiden Komisaris |
![]() |
---|
Resmi Dilanjut 31 Mei, Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Ini Jadwal Laga Timnas Indonesia |
![]() |
---|
12 Pemain PSG Pati Mulai Diperkenalkan, Bernadus Afner Kidup Dikontrak Dua Musim |
![]() |
---|