Malam Sebelum Jenazah Lina Mantan Istri Sule Diotopsi, Ia Hadir di Mimpi Putri Delina, Lakukan Ini

Setelah Rizky Febian melaporkan kejanggalan kematian ibunya, hari ini makam Lina dibongkar untuk otopsi

Editor: muslimah
Kolase Tribun Jabar (Instagram/@putridelinaa)
Lina hadir di mimpi Putri Delina  

Setelah Rizky Febian melaporkan kejanggalan kematian ibunya, hari ini makam Lina dibongkar untuk otopsi

Meninggalnya Lina menyisakan misteri karena beberapa bagian tubuhya membiru

Selain rizky, suami Lina, Teddy, juga hadir saat pembongkaran makam

TRIBUNBANYUMAS.COM - Lima hari setelah meninggal, mantan istri Sule, Lina hadir dalam mimpi sang anak, Putri Delina.

Mimpi tersebut terjadi pada Kamis (9/1/2020) pagi hari.

Di mimpi tersebut, Lina memeluk erat Putri Delina.

"Masya Allah mah tadi pagi mamah dateng ke mimpi teteh, ngebangunin teteh, dan teteh ga lepas dari pelukan mamah," tulis Putri Delina melalui Instagram Storynya, Kamis.

Banyak impian Putri Delina yang belum terwujud bersama sang ibu.

Masih jelas teringat, Putri Delina mencium Lina sebelum ia meninggal.

I
unggahan Putri Delina (Instagram/@putridelinaa)

Mereka berlibur bersama. Bahkan merencanakan untuk tinggal di satu kota.

Curhatan Putri Delina itu ia tuangkan melalui Instagram-nya.

"Teteh masih ga nyangka mah.. baru kemaren liburan di garut, berendam bareng, teteh peluk peluk mamah, cium2 mamah terus, minta maaf juga ke mamah..

mahh ...
mamah udah janji padahal, mau tinggal bareng sama ade2 di bandung,
mamah janji mau umroh bareng lagi jugaa, masih banyak rencana2 kita ya mah

tapi kita gatau kehendak allah mah, mungkin allah gamau mamah di sakitin terus, di fitnah terus, dan gamau mamah banyak pikiran teruss.. insyallah teteh akan kuat kaya mamah ya mahh ...

mamah sekarang udah tenang disana mah.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved