TOPIK
ASEAN Para Games 2022
-
Indonesia menjadi juara umum ASEAN Para Games 2022 di Solo. Pemerintah siap mengguyur para atlet berprestasi dengan bonus.
-
Sejumlah atlet dan ofisial ASEAN Para Games 2022 terkonfirmasi Covid-19 dan harus menjalani karantina.
-
Belasan atlet ASEAN Para Games 2022 Solo cabang para-renang terdeteksi positif Covid-19. Saat ini, 10 di antaranya, menjalani isolasi.
-
Solo menjadi tuan rumah gelaran ASEAN Para Games 2022 ke-11, 30 Juli hingga 6 Agustus 2022.