TAG
Mahesa Jenar
-
Menyoal Kedalaman Tim Singo Edan, Satu Kekhawatiran Imran Jelang PSIS Semarang Vs Arema FC
Imran Nahumarury menyebut, tim Singo Edan salah satu tim dengan kedalaman skuat yang cukup apik di BRI Liga 1 2021/2022.
Sabtu, 25 September 2021 -
Ditujukan Kepada Suporter PSIS Semarang, Inilah Kata Permintaan Maaf Terbuka Bruno Silva
Pasca mendapat hukuman, Bruno Silva mengaku salah dan menyampaikan permintaan maafnya kepada seluruh pihak, khususnya suporter PSIS Semarang.
Rabu, 22 September 2021 -
Hari Nur Yulianto Masuk Radar Incaran Shin Tae Yong, CEO PSIS Semarang: Belum Resmi Kok
Pada Sabtu (18/9/2021), PSSI telah mengumumkan 36 pemain Timnas Indonesia yang akan mengikuti pemusatan latihan di Jakarta.
Selasa, 21 September 2021 -
Terima Kasih PSIS Semarang - Ucap Syukur Hulk Diberi Kepercayaan Main Fulltime di Dua Laga
Bermain bersama Dewangga, Hulk mampu tampil apik di lini belakang dan membuat lini pertahanan PSIS Semarang cukup kokoh.
Senin, 20 September 2021 -
Jelang Lawan Persiraja, Instruksi Karteker PSIS Semarang: Awas Pergerakan Paulo Henrique
Kemenangan Persiraja atas PS Sleman di laga pekan kedua Liga 1 telah membuktikan bahwa Persiraja merupakan tim yang memiliki kekuatan tersendiri.
Kamis, 16 September 2021 -
Berkat Gol Bunuh Diri Rohit Chand, PSIS Semarang Tahan Imbang Persija Jakarta 2-2 Pekan Kedua Liga 1
PSIS Semarang berhasil mengimbangi Persija Jakarta dengan skor 2-2 dalam pertandingan pekan kedua BRI Liga 1 2021, Minggu (12/9/2021) malam.
Senin, 13 September 2021 -
Jelang Duel Persija Jakarta Vs PSIS Semarang - Imran: Kami Datang Buat Menang, Bukan Berlibur
Dari segi komposisi pemain, PSIS Semarang lebih banyak dihuni pemain muda dengan kombibasi beberapa pemain senior dan pemain asing.
Sabtu, 11 September 2021 -
Jelang Lawan Persija, Instruksi Karteker PSIS Semarang: Waspadai Juga Pergerakan Pemain Tanpa Bola
Karteker PSIS Semarang, Imran Nahumarury meminta para pemainnya fokus kepada pergerakan pemain Persija Jakarta.
Sabtu, 11 September 2021 -
Manajemen PSIS Semarang Sudah Siapkan Bonus Khusus Buat Pemain, Lawan Persija Yakin Menang
Manajemen PSIS Semarang telah menyiapkan bonus jika tim Mahesa Jenar berhasil menang atas Persija Jakarta.
Sabtu, 11 September 2021 -
Badai Cedera Hantui PSIS Semarang, Kabar Terkini Dialami Nerius Alom, Jelang Lawan Persija Jakarta
Brian Ferreira diketahui mengalami cedera hamstring pada saat dimainkan Versus tim PPLP Jawa Tengah beberapa waktu lalu di Stadion Jatidiri Semarang.
Kamis, 9 September 2021 -
Ian Gillan Disebut Bakal Jadi Pelatih PSIS Semarang, Ini Kata Junianto
Ian Gillan yang juga memiliki paspor Australia merupakan pelatih yang pernah menangani tim asal Malaysia Sarawak FA. Dia disebut bakal latih PSIS.
Selasa, 7 September 2021 -
Jelang PSIS Semarang Vs Persela Lamongan - Iwan Beri Tekanan, Imran Disebut Handal Jadi Komentator
Sebelum pertandingan berlangsung, calon lawan sudah mencoba memberi tekanan kepada Imran lewat psywar yang dilontarkan pelatih Laskar Joko Tingkir.
Jumat, 3 September 2021 -
Jumat Kick Off Liga 1 2021, Imran Sebut Psikologis Pemain PSIS Semarang Lagi Bermasalah, Karena Ini
Menurut Imran, Wallace Costa dkk harus tetap fokus mempersiapkan kompetisi semaksimal mungkin walaupun jadwal pasti untuk tim Mahesa Jenar belum ada.
Kamis, 26 Agustus 2021 -
Riors Luncurkan Jersey Terbaru PSIS Semarang, Terapkan Teknologi Movecularknit, Berikut Detailnya
Spesial pada 2021 Riors meluncurkan jersey PSIS Semarang dengan teknologi terbaru yang telah dikembangkan selama tiga tahun, bernama movecularknit.
Selasa, 24 Agustus 2021 -
Penantian Panjang Reza Irfana Terbayar Lunas, Hari Ini Resmi Jadi Pemain Anyar PSIS Semarang
"Ke depannya akan bekerja keras dan semoga bisa berkontribusi banyak untuk tim dan dapat membantu meraih target yang dicanangkan," ungkap Reza.
Rabu, 18 Agustus 2021 -
Ini Jadwal Launching Bus Anyar Tim PSIS Semarang, Sekarang Sedang Test Drive di Malang
Sejak resmi mengakuisisi 30 persen saham PSIS Semarang pada 10 Juni 2021, salah satu perombakan yang Junianto lakukan yakni pengadaan bus tim.
Sabtu, 14 Agustus 2021 -
Dragan Mendadak Pulang ke Serbia, GM PSIS Semarang: Ada Urusan Penting dan Mendesak
Dragan yang dikenal memiliki teriakan lantang tersebut dikatakan Liluk harus kembali ke Serbia karena ada hal yang sangat penting dan mendesak.
Selasa, 27 Juli 2021 -
Bahril Masuk Tim Senior PSIS Semarang: Dikasih Saran Jangan Takut Salah
Berada di tim senior PSIS Semarang, Bahril bangga, terlebih mendapat sambutan hangat dari pemain-pemain yang lebih senior.
Jumat, 23 Juli 2021 -
Kabar Flavio Beck Junior di PSIS Semarang Terjawab Sudah, Kini Resmi Berstatus Free Transfer
Bersama PSIS Semarang, Flavio bergabung pada musim 2020 melalui rekomendasi langsung pelatih kepala Dragan Djukanovic pada waktu itu.
Kamis, 22 Juli 2021 -
Kemungkinan Terburuk Tertundanya Kick Off Liga 1, Persiapan PSIS Semarang Bakal Mulai Awal Lagi
Dengan rencana kick off Liga 1 pada akhir Agustus 2021, PSIS Semarang sebetulnya sudah melakoni persiapan cukup lama.
Jumat, 16 Juli 2021