TAG
El nino
-
Cuaca panas ekstrem yang melanda sejumlah negara di Asia Tenggara membuat rel kereta api di Provinsi Nakhon Si Thammarat, Thailand, melengkung.
Jumat, 3 Mei 2024
-
Lepas dari El Nino yang memicu kemarau berkepanjangan, Indonesia kini dibayangi datangnya La Nina.
Minggu, 28 April 2024
-
Empat kecamatan di Demak masih mengalami kekeringan dan membutuhkan bantuan air bersih meski hujan mulai melanda kabupaten tersebut.
Selasa, 14 November 2023
-
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo meminta bupati dan wali kota di Jateng mewaspadai dampak El Nino yang berpengaruh pada hasil panen.
Selasa, 5 September 2023
-
Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jawa Tengah Sukasno meminta masyarakat tak membakar sampah di area terbuka.
Jumat, 25 Agustus 2023
-
BPBD Kota Semarang menyatakan, stok cadangan air bersih untuk membantu warga kekeringan yang dianggarkan lewat APBD mulai menipis.
Jumat, 18 Agustus 2023
-
Kepala BMKG Dwikorita Karnawati meminta warga menghemat air karena puncak musim kemarau dan El Nino yang berlangsung bersamaan, Agustus-September.
Kamis, 10 Agustus 2023
-
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meminta pemerintah daerah menambah luasan lahan kedelai sebagai antisipasi dampak El-nino terhadap pertanian.
Minggu, 23 Juli 2023
-
Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jawa Tengah Sukasno meminta masyarakat mewaspadai potensi kekeringan akibat El Nino.
Selasa, 13 Juni 2023
-
Anomali cuaca harus dipersiapkan sebaik mungkin baik musim penghujan maupun kemarau.
Senin, 8 Mei 2023
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved