TAG
Kapal Selam KRI Nanggala-402
-
Lebih dari sebulan, TNI AL akhirnya mengakhiri operasi pengangkatan kapal selam KRI Nanggala-402 yang tenggelam di perairan Bali, 21 April 2021.
Kamis, 3 Juni 2021
-
Seorang pemuda Batang diamankan TNI akibat unggahan di media sosial yang tak pantas. Unggahan tersebut terkait musibah tenggelamnya KRI Nanggala 402.
Kamis, 29 April 2021
-
Keluarga Sertu Kom Achmad Faisal, awak kapal selam KRI Nanggala 402 yang tenggelam di Perairan Bali tetap masih berharap ada keajaiban.
Senin, 26 April 2021
-
"Saya sedih, dan tentunya masyarakat Indonesia juga bersedih," kata Direktur PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk, Irwan Hidayat.
Senin, 26 April 2021
-
Gubernur Ganjar Pranowo mengatakan belum menerima data secara resmi ada berapa prajurit KRI Nanggala yang berasal dari Jawa Tengah.
Senin, 26 April 2021
-
Pemerintah juga berjanji menjamin pendidikan putra-putri dari keluarga prajurit yang gugur saat melaksanakan tugas di kapal selam KRI Nanggala 402.
Senin, 26 April 2021
-
Satu dari 53 awak kapal selam KRI Nanggala 402 yang dinyatakan tenggelam di Selat Bali sejak Rabu (21/04/2021), merupakan warga Kabupaten Pekalongan.
Senin, 26 April 2021
-
Kapal perang KRI Nanggala-402 dinyatakan tenggelam atau isyarat subsunk di perairan laut utara Bali, Sabtu (24/4/2021) sore.
Minggu, 25 April 2021
-
Melalui akun media sosialnya, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendoakan agar seluruh awak kapal KRI Nanggala diberikan keselamatan.
Jumat, 23 April 2021