Berita Narkoba
Jepara Masih Jadi Episentrum Narkoba di Jawa Tengah, BNNP: Hasil Penindakan di Tiga Tempat
Dalam pemusnahan kali ini, kata Brigjen Pol Benny, ada 160,90 gram sabu-sabu yang dimusnahkan dari total sekira 170,90 gram yang disita.
Dari pengakuan AS, dia mendapat perintah dari seorang warga binaan di Lapas Pati untuk mengedarkan narkoba di wilayah Solo Raya.
"Dari dua kasus tersebut BNNP Jateng koordinasi dengan Lapas Pati berhasil mengamankan pelaku pengendali peredaran narkoba dari balik Lapas," kata dia.
Dari dua kasus tersebut, BNNP Jateng mengamankan dua orang warga binaan Lapas Pati pengendali narkoba dari balik jeruji besi.
Dari keduanya juga diamankan telepon genggam yang digunakan untuk komunikasi.
Selain kedua kasus itu, BNNP Jateng juga mengungkap peredaran narkoba di Klaten yang juga dikendalikan dari dalam jeruji besi.
Kata Brigjen Pol Benny, pada 7 Juli 2020 pihaknya menangkap NVT (28) di Kecamatan Prambanan, Kabupaten Klaten.
Kala itu NVT hendak bekerja sama dengan DD yang juga warga Prambanan.
Kata Brigjen Pol Benny, NVT diperintah oleh seorang warga binaan Lapas Klaten.
"Dari tangan NVT kami amankan 50 gram sabu-sabu," katanya. (Rifqi Gozali)
• Mengintip Warga Pesahangan Cilacap Bikin Tikar Daun Pandan, Berburu Bahan Baku Sampai Cianjur
• Pekerja Swasta Serbu Perbankan di Purwokerto, Berebut Buka Rekening Baru, Diduga Karena Hal Ini
• Tunggakan 49 Pedagang Blok A Pasar Pagi Kota Tegal Masih Rp 1,5 Miliar
TribunBanyumas.com
Tribun Banyumas
BNNP Jateng
jateng hari ini
Brigjen Pol Benny Gunawan
Jepara Episentrum Narkoba Jateng
sabu
ekstasi
narkoba
narkotika
Running News
pemusnahan barang bukti narkoba
Jepara
Jawa Tengah
Kejati Jateng
Solo Raya
Sukamto Belum Sempat Transaksi Sabu, Terlebih Dahulu Ditangkap Polisi di Terminal Ngawen Blora |
![]() |
---|
Sepekan Ungkap Dua Kasus Narkoba, Wakapolres Purbalingga: Dibeli Buat Konsumsi Sendiri |
![]() |
---|
Pengguna Narkoba Berskala Kecil Masih Merajalela di Batang, BNN: Selalu Jadi Sasaran Empuk Pengedar |
![]() |
---|
Warga Banyumas Ini Belum Kapok, TN Simpan Narkoba di Helm, Rekannya Kabur Saat Didekati Polisi |
![]() |
---|
Gunakan Aplikasi Jual Beli, Pemuda Asal Karanganyar Purbalingga Ini Jadi Pemasok Obat Terlarang |
![]() |
---|